Seni Tari Indonesia-logo

Seni Tari Indonesia

Arts & Culture Podcasts

Yayasan Seni Tari Indonesia adalah institusi yang bergerak di bidang seni tari, dibangun atas pengamatan dan riset terhadap persoalan-persoalan dunia tari di Indonesia, di antaranya tentang distribusi pengetahuan, perluasan kesempatan, dukungan untuk pengembangan, penambahan ruang apresiasi dan ruang ekspresi, serta merangsang munculnya kreativitas baru dan mendorong munculnya regenerasi seniman tari yang berkualitas di seluruh Indonesia.

Location:

United States

Description:

Yayasan Seni Tari Indonesia adalah institusi yang bergerak di bidang seni tari, dibangun atas pengamatan dan riset terhadap persoalan-persoalan dunia tari di Indonesia, di antaranya tentang distribusi pengetahuan, perluasan kesempatan, dukungan untuk pengembangan, penambahan ruang apresiasi dan ruang ekspresi, serta merangsang munculnya kreativitas baru dan mendorong munculnya regenerasi seniman tari yang berkualitas di seluruh Indonesia.

Language:

English


Episodes
Ask host to enable sharing for playback control

Eps 4. Kabar Tari Bersama Yennu Ariendra "Musik untuk Tari"

3/22/2021
Hai sahabat tari Indonesia, Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia ngobrol bareng dengan komposer Indonesia yaitu bersama Mas Yennu Ariendra atau biasa kami panggil Mas Yennu. Obrolan yang menarik dan juga seru ini membahas topik "Musik untuk Tari" kira-kira seperti apa yah obrolannya? langsung aja kita denger bareng-bareng yuk! Profil Yennu Ariendra Yennu Ariendra alias Y-DRA adalah seorang komposer musik, produser, musisi, DJ dan artis digital yang bekerja di bidang musik,...

Duration:01:42:56

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 3. Kabar Tari Bersama Adinda Luthvianti "Proses Penciptaan"

3/15/2021
Hai sahabat tari Indonesia, Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia ngobrol bareng dengan seniman teater Indonesia yaitu bersama Mba Adinda Luthvianti atau biasa kami panggil Mba Dinda. Obrolan yang menarik dan juga seru ini membahas topik "Proses Penciptaan Karya Tari" kira-kira seperti apa yah obrolannya? langsung aja kita denger bareng-bareng yuk! Profil Adinda Luthvianti/Dinda Adinda Luthvianti, lahir pada tanggal 30 Agustus 1962 di Purwakarta. Seorang peneliti, sutradara teater,...

Duration:01:25:15

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 2. Kabar Tari Bersama Jecko Siompo "Teknik Tari dan Teknik Menari"

3/8/2021
Hai sahabat tari Indonesia, Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia ngobrol bareng dengan seniman senior tari Indonesia yaitu bersama Jecko Siompo atau biasa kami panggil Ka Jecko. Obrolan yang menarik dan juga seru ini membahas topik "Teknik Tari & Teknik Menari" kira-kira seperti apa yah obrolannya? langsung aja kita denger bareng-bareng yuk! Profil Jecko Siompo Jecko adalah penari dan koreografer asal Papua, Indonesia. Ia telah banyak pergabung dengan dance company internasional...

Duration:01:16:15

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 1. Kabar Tari Bersama Hartati "Berangkat dari Tradisi"

3/1/2021
Hai sahabat tari Indonesia, Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia ngobrol bareng dengan seniman senior tari Indonesia yaitu bersama Ibu Hartati atau biasa kami panggil Uni Tati. Obrolan yang menarik dan juga seru ini membahas topik "Berangkat dari Tradisi, berangkat untuk pergi, berangkat untuk kembali" kira-kira seperti apa yah obrolannya? langsung aja kita denger bareng-bareng yuk! Profil Hartati/Uni Tati Hartati merupakan koreografer kelahiran Jakarta, 27 Februari 1966, namun...

Duration:01:06:26

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 5. Kabar Tari Bersama Abi Igal

2/18/2021
Kabar Tari adalah sebuah program bincang-bincang dengan topik pembahasan mengenai dunia tari di Indonesia. Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia berbincang bersama Abib Igal koreografer muda Indonesia. Budi Jaya Habibi yang akrab disapa Abib Igal kelahiran 1994 merupakan lulusan ISI Yogyakarta dalam minat utama penciptaan seni tari. Berbagai penghargaan sebagai koreografer muda telah diraihnya, dari tingkat provinsi, nasional, hingga internasional. Pada tahun 2018 Abib Igal dinobatkan...

Duration:00:44:35

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 4. Kabar Tari Bersama Suryadi/Dekdi

12/18/2020
Kabar Tari adalah sebuah program bincang-bincang dengan topik pembahasan mengenai dunia tari di Indonesia. Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia berbincang bersama Suryadi atau Dekdi koreografer muda Indonesia. Suryadi atau biasa dipanggil Dekdi merupakan koreografer, penari, serta mahasiswa seni tari di Institut Seni dan Budaya Indonesia Aceh yang berdomisil di Banda Aceh, Provinsi Aceh. Awal karir Dekdi dididik oleh Nanggroe Break Cypherz (NBC) yaitu tim breakdance dari Banda Aceh...

Duration:00:54:21

Ask host to enable sharing for playback control

Eps 3. Kabar Tari Bersama Fitrya Ali Imran

9/25/2020
Kabar Tari adalah sebuah program bincang-bincang dengan topik pembahasan mengenai dunia tari di Indonesia. Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia berbincang bersama Fitrya Ali Imran koreografer muda Indonesia. Fitrya Ali Imran atau biasa dipanggil Ira merupakan koreografer, penari, serta pengajar yang berdomisil di Bone, Sulawasi Selatan. Ira memiliki banyak pengalaman terlibat dengan produksi tari maupun seni pertunjukan lain dan berkolaborasi dengan seniman lintas displin, salah satu...

Duration:00:59:51

Ask host to enable sharing for playback control

Eps. 2 Kabar Tari Bersama Bathara Saverigadi D.

9/20/2020
Bathara Saverigadi Dewandoro lahir di Bantul Yogyakarta tahun 1997. Memulai perjalanan menari sejak kecil dengan dasar tari tradisi Surakarta dan Jawa Timuran. Berekplorasi sebagai koreografer sejak tahun 2012 dibawah rumah produksi Swargaloka, dan pernah mendapatkan kesempatan berkarya dalam perhelatan "Ruang Kreatif 2019", "Pre IDF 2018", "JDMU Reguler dan Selection tahun 2019", "HUT RI Istana Negara 2017" Pernah Mendapatkan penghargaan Rekor Muri sebagai "Penata Tari Tradisional Jawa...

Duration:00:37:00

Ask host to enable sharing for playback control

Eps. 1 Kabar Tari Bersama Otniel Tasman

9/15/2020
Kabar Tari adalah sebuah program bincang-bincang dengan topik pembahasan mengenai dunia tari di Indonesia. Pada kesempatan kali ini Seni Tari Indonesia berbincang bersama Otniel Tasman koreografer muda Indonesia. Otniel Tasman adalah koreografer muda yang karyanya mengangkat kuat pada tradisi Lengger Lanang, dari Banyumas kota kelahirannya. Sepanjang pegkaryaannya, ia membedah dan bereksperimen dengan wacana isu dan ketubuhan pada Lengger. Keunikan Lengger adalah seni tradisi yang ditarikan...

Duration:00:49:23